FacebookTwitterYoutubeGoogle+
Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 05 Juli 2014

Tagged under:

Border pada CSS

CSS Border
Kali ini kita menginjak pada CSS Border. Apasih itu Border? Border dalam CSS adalah garis tepi yang membatasi element yang kita buat dalam CSS.

Pada property border dalam CSS terdapat Value sebagai berikut:

dashed : Border dengan garis putus putus
dotted  : Border dengan titik titik
double : Membuat border 2x ( Double border )
groove : Border yang dalam-nya seperti Bevel ( masuk kedalam )
inset     : Border berada di dalam
outset  : Border berada di luar
ridge    : Border berada diantara luar dan dalam
solid     : Border seperti biasa

Penulisan : border:value (lebar border) (warna border);
Contoh     : border:dashed 2px #000000;

Property border juga dapat diterapkan pada satu sisi saja, property-nya :

border-top:value;
border-bottom:value;
border-left:value;
border-right:value; 

Berikut adalah contoh penerapannya :

- Jangan masukkan Link Aktif
- Jangan Spam ( I watching you ;) )
- Jangan ejek mengejek
- Jangan pulang sebelum berkomentar :'(

notifikasi
close